iklan banner
MASIGNCLEAN101

pengertian php

pengertian php
Senin, 09 Januari 2017
pengertian php hafidshare
Assalamualaikum wr.wb selamat pagi, kali ini saya akan membagikan tentang PHP, langung saja.

1. Apa itu PHP ?

PHP adalah singkatan dari "PHP: Hypertext Preprocessor". PHP adalah sebuah bahasa pemrograman open source yang bebas untuk di download dan di gunakan. Penemu php itu sendiri adalah rasmus reldorf

2. Apa saja yang dapat dilakukan oleh PHP ?

PHP dapat membuat isi halaman menjadi dinamis
PHP dapat membuat, membuka, menulis, menghapus dan menutup file di dalam server
PHP dapat mengirim dan menerima cookies
PHP dapat manambah, menghapus, memodifikasi data di dalam database
PHP dapat mengenkripsi data

3. Mengapa memilih PHP ?

PHP berjalan pada berbagai macam platforms(Windows, Linux, Unix, Mac OSX, dan lainnya)
PHP kompatibel dengan hampir semua server yang digunakan (Apache, IIS, dan lainnya)
PHP itu gratis. downloadlah dari official PHP yaitu: www.php.net
PHP mudah untuk dipelajari dan berjalan secara efesien di dalam server


Karakteristik dari PHP:

1. Simplicity (kesederhanaan)
2. Efficiency (efisiensi)
3. Security (keamanan)
4. Flexibility (keluwesan)
5. Familiarity (keakraban)

Terimakasih telah berkunjung ke blog saya semoga bermanfaat, Wassalamualaikum wr.wb
Share This :